Icecast adalah software server yang digunakan untuk streaming audio via internet. Digunakan banyak radio di seluruh dunia karena memiliki banyak fitur dan mudah diakses oleh pendengar. Peratama kali diluncurkan sebagai open source software pada January 1999. Icecast dikembangkan oleh Xiph.org Foundation, sebuah organisasi non profit yang memproduksi software dan multimedia format gratis.
Broadcastindo menghadirkan layanan server Icecast untuk memberikan solusi live streaming audio system yang mudah dengan biaya terjangkau. Dan berikut adalah informasi seputar layanan Icecast hosting kami:
Fitur Icecast
- Full Control Panel
Dengan control panel, akan mempermudah Anda dalam mengelola server radio streaming - Multi Encoder
Dapat digunakan untuk software radio automation seperti Winamp, SAM Broadcaster, Radio Boss dan sejenisnya - 24/7 Cloud Auto DJ
Fitur ini sangat cocok untuk radio internet yang on air 24 jam di internet dengan system cloud - HE AAC+ Flash Player
Dengan kualitas audio tinggi, Player ini akan memudahkan pendegar, karena audio stream langsung dapat terputar pada browser - Live OGG HTML5
Dengan format audio ogg Icecast. Streaming anda dapat diakses dari player html5 - Mobile Ready
Support untuk mobile device seperti Android, Blackberry, iOS dll*
Network
- Wide Uplink Network Datacenter
Broadcastindo menggunakan server yang terletak pada datacenter dengan kecepatan upstream yang tinggi. Memastikan radio streaming Anda mudah dan cepat diakses oleh pendengar - Unlimited Premium Bandwidth
Dengan layanan Bandwidth tanpa batas, Anda tidak perlu khawatir radio Anda akan off sebelum awal bulan karena kehabisan bandwith - Free Subdomain Address
Anda tidak perlu repot menghapal angka-angka IP server, karena kami memberikan address streaming yang mudah dihafal - Lokasi Server
Anda dapat memilih lokasi server sesuai dengan target pendengar. Kami menyediakan Icecast server SGP (Singapore) untuk target Indonesia dan Asia pasific dan Icecast server USA untuk target pendengar global.
Pilihan Paket
Paket terkecil dari layanan Icecast Server adalah 50 Listener dengan bitrate Max 32 Kbps. Bitrate starter 32 Kbps sudah menghasil kualitas audio yang cukup bagus. Anda dapat melakukan pengaturan pilihan saat melakukan order, yang meliputi Auto DJ, Max Listener, Bitrate dan sebagainya.
[button link=”https://broadcastindo.com/members/cart.php?gid=13″] Order Now [/button]